Anime Olahraga Slam Dunk Kini Sudah Ada Gamenya

Anime Olahraga Slam Dunk Kini Sudah Ada Gamenya

NegaraGaming - Jakarta, Anime Olahraga Slam Dunk Kini Sudah Ada Gamenya

Topik kali ini mengenai anime olahraga yang paling di gemari selama tahun 90-an. Slam Dunk anime yang memilik 101 episode berhasil menarik para pecinta anime pada masanya dan menubah pandangan anime dengan konsep olahraga bola basket tidak bisa di aggap remeh.

Sebelumnya sempat memperlihatkan Teaser perdananya, melalui ajang ChinaJoy 2019 akhirnya DeNA memperlihatkan demo gameplay perdananya dan sudah di rilis untuk Android dan juga IOS.

Anime Olahraga Slam Dunk Kini Sudah Ada Gamenya
Anime Olahraga Slam Dunk Kini Sudah Ada Gamenya

Anime Olahraga Slam Dunk Kini Sudah Ada Gamenya

Jika memang kamu tidak mempermasalahkan bahasanya, kini sudah bisa di mainkan dan download melalui situs resminya.

Dikembangkan oleh developer Jepang, DeNa , Slam Dunk Mobile memiliki mekanisme gamplay yang cukup baru untuk game basket. Setiap karakter memiliki power tersendiri.

Karena, ini game sport, tentu saja tidak ada fitur auto di sini. Permain bisa mendapatkan kareakter dari berbagai sekolah dengan cara gacha.

Game ini memiliki mode pertadingan 3 on 3, atau 5 on 5. Setiap pertandingan dengan pemain lain dilakukan real time, so pastikan jaringan internet kamu cukup stabil dan kencang ketika bermain.
Next PostNewer Post Previous PostOlder Post Home

0 comments:

Post a Comment